“Ohayou, Tomodachi”, Selamat Pagi, Sahabat Kinabalu Japanese School (KJS)
Kota Kinabalu, Malaysia— “Ohayou gozaimassu,” suara riang siswa-siswi Sekolah Indonesia Kota Kinabalu (SIKK) menyapa kedatangan tamu dari Kinabalu Japanese School (KJS) pada rabu, 5 februari 2025, Sekitar pukul 09.15 WITA. Spontan saja, kepala sekolah, guru, dan siswa KJS menjawab dengan wajah berseri-seri, “ Ohayou gozaimassu. Thank you very much” . Sebuah ungkapan kebahagiaan dari tamu […]
“Ohayou, Tomodachi”, Selamat Pagi, Sahabat Kinabalu Japanese School (KJS) Read More »